Kostum dan Tata Rias
Bukan hal yang tabu lagi, jika ketika kita melihat sebuah film, para aktor dan aktris menggunakan pakaian dan make-up yang sangat mendukung jalannya cerita. Bahkan ada yang menggunakan pakaian serta make-up yang tak lazim ada dalam kehidupan sehari-hari. Dalam film zombie misalnya. Itulah salah satu fungsi dari penggunaan kostum dan tata rias. Pemegang atau penanggung … Baca Selengkapnya